Cara SMS Gratis di Android ke Semua Operator
Cara sms gratis di hp android ke semua operator. Hp android memang memiliki banyak sekali keunggulan, karena ada berbagai macam aplikasi yang bisa terinstall didalamnya. Salah satu aplikasi yang bisa dimanfaatkan oleh pengguna android adalah aplikasi sms gratis, ya kita bisa mengirim pesan kepada nomor seluruh operator hanya bermodalkan koneksi internet saja.
Mungkin bagi sebagian orang, saat ini mereka sudah jarang menggunakan kirim pesan lewat sms, karena mereka telah beralih ke berbagai macam aplikasi instant messaging seperti Whatsapp, BBM, Wechat, dan lain sebagainya yang terkesan lebih hemat, murah, juga cepat, dan hanya bermodalkan kuota data internet saja. Nah berikut ini cara sms gratis dengan ponsel android melalui aplikasi SMSin :
1. Install aplikasi SMSin di Playstore
2. Setelah terinstall, Anda tinggal memasukkan nomor tujuan & ketik sms yang akan Anda sampaikan
3. Kirim pesan
4. Selesai
Aplikasi SMSin ini juga telah mendukung kotak masuk, apabila nomor tujuan membalas ke aplikasi SMSin ini, selian aplikasi SMSin sebenarnya ada beberapa aplikasi serupa yakni diantaranya Free SMS (Texting), SMS Gratis Indonesia, Free SMS Indonesia, dan Kirim SMS Gratis. Jika ingin mencoba aplikasi lainnya, tinggal ketikkan saja di playstore.
Mungkin demikiaan info mengenai aplikasi sms gratis di android, dan cara menggunakannya, semoga ada manfaattnya, sekiaan & terimakassih.
0 Response to "Cara SMS Gratis di Android ke Semua Operator"
Post a Comment